4 November 2013

Untuk Ken

Bulan purnama. Bayangan Ken semakin sulit kulihat. Hanya kecantikan cahaya yang menerangi bumi. Tanpa Ken. Tanpa kamu, Ken.

Suara merdu tapak kakimu juga semakin sulit kudengar. Meski tanpa kebisingan. Ah, benar. Malam purnama ini mengheningkan ragaku. Kau pulang tanpa kata sayang!

-Jedi.

2 komentar: