Ombak tak pernah menyadari kemana ia melangkah. Debu tak pernah tau kemana ia akan menghinggap. Begitu pula hati, yang tak pernah tau kemana ia akan tertambat.
Ya, aku tak punya kuasa atas rasa cintaku padamu :")
Tidak ada komentar:
Posting Komentar